Salah satu pakaian muslim yang kini banyak terlihat dikenakan saudara-saudara muslim kita ketika menunaikan ibadah adalah jubah. Memang jubah bukanlah merupakan pakaian asli dari tanah air, jubah berasal dari jazirah arab dimana agama Islam itu berasal.
Sebagai produsen pakaian muslim khusus pria, Samase juga memproduksi pakaian muslim dengan jenis jubah seperti jubah premium, jubah limited, jubah hoodie, jubah reguler dan jubah syabab.
Seluruh jubah yang diproduksi oleh Samase dibuat dengan tangan-tangan terampil dan material-material terbaik (kualitas impor) sehingga Insya Allah akan nyaman ketika digunakan untuk ibadah ataupun aktifitas keseharian. Untuk desainnya sendiri, Samase memiliki konsep kekinian dan up to date sehingga bisa menyesuaikan dengan perkembangan zaman dan keinginan konsumen.
Jubah Samase sangat pas digunakan dalam setiap aktifitas ibadah antum seperti menunaikan shalat berjamaah, mengikuti majelis-majelis ilmu, silaturahmi dengan saudara, dan yang lainnya.
Jubah Syabab
Jubah
Jubah